KRITERIA SIRS DAN SEPSIS

SIRS adalah respon inflamasi sistemik terhadap suatu kondisi klinis yang ditandai oleh 2 atau lebih gejala berikut ini
Suhu >38oC atau <36oC
Denyut Nadi >90 kali per menit
Respirasi >20 kali per menit
PaCo2 <32 mmHg
WBC Count >12.000 cells/mm3, <4.000 cells/mm3 atau >10% band cells

SEPSIS adalah adanya SIRS yang disebabkan oleh proses infeksi yang dibuktikan dengan pemeriksaan kultur darah ataupun dengan pemeriksaan prokalsitonin
Dikatakan SEPSIS Berat bila terdapat hipotensi yang berat atau tanda sistemik hipoperfusi (asidosis laktat, oligouria, perubahan status mental)

Sumber : Critical Care And Cardiac Medicine_Current Medical Strategies; Matthew Brenner, MD, p-67; 2006

Tidak ada komentar:

PLEASE WRITE YOUR COMMENT HERE

  © Blogger template Columnus by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP